Spotify Kuasai Pasar Streaming Musik Dunia, Apple Music Ada di Urutan Kedua

- 21 Januari 2022, 22:57 WIB
Ilustrasi Spotify
Ilustrasi Spotify //@felipepelaquim/

SUARA TERNATE - Spotify menjadi raja di pasar aplikasi musik dunia, diikuti oleh Apple Music yang menempel di posisi kedua.

Raihan tersebut diungkap oleh MIDiA Research dalam laporan kuartal kedua 2021. Date itu dinilai valid dan sesuai dengan perkembangan pasar saat ini.

Meskipun Apple Music adalah streaming musik kedua yang paling banyak digunakan, namun masih jauh di belakang Spotify.

Baca Juga: Ditetapkan Tersangka, Sopir Truk Kontainer Laka Maut di Balikpapan Terancam 6 Tahun Penjara, Ini Tampangnya

Dok. MIDiA
Dok. MIDiA

Mengutip GSM Arena, Jumat 21 Januari 2022, untuk di posisi kedua platform streaming musik kedua yang memiliki pertumbuhan terbaik adalah Apple Music.

Tidak mengherankan jika pasar streaming musik terus menggeliat. Karena secara ekosistem, kini streaming musik sudah jauh lebih mudah diakses oleh pengguna.

Apple Music dikabarkan bertumbuh 15 persen bersama dengan Amazon Music yang juga meraih pertumbuhan serupa dari pangsa pasar platform musik digital secara global.

Baca Juga: Ternyata Ada Bocah 4 Tahun di Mobil Ayla Merah yang Terpelanting Usai Diseruduk Truk Kontainer, Ini Kondisinya

Halaman:

Editor: Ahmad Zamzami

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah