Debut Legenda Arsenal Pimpin Timnas Belgia Berakhir dengan Kekalahan, Ini Profil Thierry Henry

- 26 September 2022, 13:16 WIB
Legenda Arsenal, Patrick Vieira dan Thierry Henry / Instagram @thierryhenry_fan
Legenda Arsenal, Patrick Vieira dan Thierry Henry / Instagram @thierryhenry_fan /

Henry lahir pada 17 Agustus 1977 di Les Ulis, Essonne, Prancis. Saat ini dia menjadi asisten pelatih timnas Belgia.

Nama Henry mulai bersinar setelah bergabung dengan klub LIga Premier, Arsenal. Sepanjang kariernya bersama The Gunners, dia mencetak 226 gol. Sebagai kapten, Henry membawa Arsenal melaju ke final Liga Champions.

Di timnas Prancis, Henry meraih kesuksesan dengan memenangi Piala Dunia 1998 dan Euro 2000. Henry pensiun dari dunia sepakbola pada Desember 2014.

Karier Thierry Henry sebagai pemain sepakbola profesional:

Karir Junior:
1983–1989 CO Les Ulis
1989–1990 US Palaiseau
1990–1992 Viry-Châtillon
1992 Clairefontaine
1992–1994 Monaco

Karir Senior:
1994–1999:Monaco
1999:Juventus
1999–2007: Arsenal
2007–2010: Barcelona
2010: New York Red Bulls

Karir timnas:
1997: France U20
1997–2010: France

Demikian karier Thierry Henry sebagai pemain sepak bola profesional.***

 

Halaman:

Editor: Ahmad Zamzami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah