Piala Dunia 2022: Belgia dan Kroasia Punya Keunggulan, Ini Daftar Lengkap Pemain Tim Penghuni Grup F

- 22 November 2022, 18:08 WIB
Profil Timnas Belgia di Piala Dunia 2022 Qatar, Generasi Emas Terakhir De Rode Duivels
Profil Timnas Belgia di Piala Dunia 2022 Qatar, Generasi Emas Terakhir De Rode Duivels /Instagram @romelulukaku/

SUARA TERNATE - Belgia bersama Kroasia, Kanada dan Maroko tergabung di Grup F Piala Dunia 2022. Belgia dan Kroasia lebih diunggulkan untuk lolos ke babak 16 besar.

Belgia diperkuat pemain yang berkiprah di klub elit Eropa, sementara Kroasia adalah finalis Piala Dunia 2018. Namun Maroko dan Kanada bisa menjadi kuda hitam.

Berikut daftar pemain empat tim yang tergabung di Grup F Piala Dunia 2022 Qatar:

Skuad Belgia di Piala Dunia 2022

Kiper: Thibaut Courtois, Simon Mignolet, Koen Casteels

Belakang: Jan Vertonghen, Toby Alderweireld, Leander Dendoncker, Zeno Debast, Arthur Theate, Wout Faes

Tengah: Hans Vanaken, Axel Witsel, Youri Tielemans, Amadou Onana, Kevin De Bruyne, Yannick Carrasco, Thorgan Hazard, Timothy Castagne, Thomas Meunier.

Depan: Romelu Lukaku, Michy Batshuayi, Lois Openda, Charles De Ketelaere, Eden Hazard, Jeremy Doku, Dries Mertens, Leandro Trossard

Baca Juga: Skuad Iran Tolak Nyanyikan Lagu Kebangsaan di Piala Dunia Saat Hadapi Inggris

Halaman:

Editor: Ahmad Zamzami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah