Polda Maluku Utara Bakal Dapat Satu Unit Kapal Patroli Dari Mabes Polri 

- 31 Maret 2024, 22:15 WIB
Direktur Ditpolairud Polda Malut Kombes Pol Hariyatmoko
Direktur Ditpolairud Polda Malut Kombes Pol Hariyatmoko /

 

SUARA TERNATE - Direktur Ditpolairud Polda Malut Kombes Pol Hariyatmoko menyebut pihaknya akan mendapat satu unit kapal patroli (KP) dari Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia.

Satu unit KP itu diberikan untuk membantu minimalisir kejahatan di wilayah perairan Maluku Utara yang merupakan Provinsi Kepulauan.

Kapal pemberian Mabes Polri tersebut telah disiapkan namanya hanya saja masih menunggu persetujuan dari bapak Kapolda.

Baca Juga: Polda Malut Ingatkan Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan Selama Mudik

“Sebenarnya pengusulan kapal ini belum disetujui oleh Kapolda. Jadi saat ini kita masih menunggu persetujuannya," ucap Hariyatmoko, Minggu 31 Maret 2024. 

Dia menyebut, kapal tersebut diberikan untuk membantu Kapal patroli di peruntukan penggunaan fasilitas bisa digunakan melayani para pejabat Polda maupun masyarakat.

Ia menambahkan, pihaknya berharap kapal ini dapat membantu operasional dan juga pengamanan wilayah perairan di Maluku Utara ini.

Baca Juga: IAGI dan UMMU Malut Gelar Geo Ngabuburit 

Halaman:

Editor: Asri Sikumbang


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x