Gempa Kembali Mengguncang Halmahera Utara Pagi Ini, Magnitudo 4,0

- 13 Januari 2022, 09:46 WIB
Gempa Bumi dengan magnitudo 4,0 memggunang Halmaher Utara
Gempa Bumi dengan magnitudo 4,0 memggunang Halmaher Utara /BMKG/

Koordinator Bidang Mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami BMKG, Daryono, mengungkapkan bahwa yang terjadi di Halut adalah aktivitas gempa swarm.

Gempa lemah dengan frekuensi yang tinggi di lokasi yang sama itu telah tercatat terjadi sejak Sabtu lalu dan terhitung dengan yang terjadi malam ini, baru enam yang sampai dirasakan di permukaan.

Baca Juga: Geger! Diyakini Bisa Hidup Kembali, Keluarga di Pemalang Simpan Jenazah Gadis 14 Tahun di Rumah Selama 2 Bulan

Baca Juga: Tolak Pemerkosa 13 Santriwati Herry Wirawan Dihukum Mati dan Kebiri, Ini Alasan Komnas HAM

"Swarm Halmahera Utara hingga 12 Januari 2022 pukul 12.00 WIT BMKG mencatat aktivitas 100 kali gempa," katanya lewat akun media sosial Twitter.***

Halaman:

Editor: Purwanto Ngatmo

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah