Sepuluh Hari Terakhir Ramadhan, Penting Untuk Hidupkan Amalan Ini

- 11 April 2023, 11:24 WIB
Ilustrasi berdoa saat malam di sepuluh hari terakhir Ramadhan
Ilustrasi berdoa saat malam di sepuluh hari terakhir Ramadhan /Mila Okta Safitri/


Berikut ini adalah beberapa hal penting yang harus diperhatikan: “Kemungkinan besar Anda akan mengalami masalah ini”


Rasulullah SAW ketika memasuki sepuluh malam terakhir Ramadhan beliau mengencangkan ikat pinggangnya, menghidupkan (beribadah) malam itu dan membangunkan keluarganya.

Keempat , adapun Rasulullah saw pernah menyambung puasa tanpa berbuka hingga magrib yang akan datang (puasa wishal). Hal itu dilakukan Rasulullah pada satu malam dari sepuluh hari terakhir Ramadhan.

Namun puasa wishal tidak dianjurkan Rasulullah dan seterusnya untuk ditiru pengikutnya.

Kelima , Rasulullah saw mandi dan membersihkan diri serta memakai wangi-wangian menjelang Isya'

Begitu yang dilakukan Rasulullah selama sepuluh hari terakhir Ramadhan dengan harapan memperoleh Lailatul Qadar.

Keenam , Rasulullah saw selalu beri'tikaf di masjid di sepuluh hari terakhir Ramadhan

Halaman:

Editor: Randi Ishab

Sumber: Nu Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x