Jokowi Tegaskan, Pelaku Penyuludupan Etnis Rohingya ke Indonesia Akan Ditindak Tegas

- 8 Desember 2023, 23:28 WIB
tangkapan layar konferensi pers Presiden Indonesia, Joko Widodo alias Jokowi terkait pengungsi Rohingya di Aceh
tangkapan layar konferensi pers Presiden Indonesia, Joko Widodo alias Jokowi terkait pengungsi Rohingya di Aceh /Asri/


SUARA TERNATE - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo alias Jokowi menegaskan, pelaku penyeludupan imigran Rohingya ke Indonesia akan ditindak tegas.

Jokowi mengatakan, terkait pengusi Rohingya yang datang ke Indonesi, khususnya di Provinsi Aceh itu, semakin banyak.

"Bapak ibu dan saudara-saudara sebangsa dan setanah air, saya memberih laporan mengenai pengungsi Rohingya yang semakin banyak, yang masuk ke wilayah Indonesia, terutama Provinsi Aceh," ujar Jokowi yang disiarkan secara live di akun Youtube @SekretariatPresiden pada Junat 8 Desember 2023.

Baca Juga: Sempat Melarikan Diri, Salah Satu Pelaku Penyuludupan Imigran Rohingya ke Indonesia Berhasil Ditangkap

Dalam arus pengusian etnis Rohingya di Aceh, terdapat dugaan kuat, keterlibatan jaringan tindak pidana perdagangan orang (TPPO).

Olehnya itu, Pemerintah Indonesia akan menindak dengan tegas, para pelaku yang terlibat melakukan TPPO.

Selain itu, Jokowi menyatakan, pemerintah tetap memberikan bantuan yang bersifat sementara, terhadap pengungis Rohingya dengan alasan kemanusiaan.

Baca Juga: Dedek Prayudi: Prabowo Gibran Memiliki Asta Cita 3 Untuk Mengatasi Masalah Pengangguran Kaum Muda

Kata Jokowi, dalam pemberian bantuan tersebut, pemerintah tetap mengutamakan kepentingan masyarakat lokal.

Halaman:

Editor: Asri Sikumbang

Sumber: YouTube @Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah