Punya Penyakit Asam Lambung ? Ini Cara Mudah Menurunkannya Tanpa Obat

- 16 September 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi asam lambung.
Ilustrasi asam lambung. /Pixabay.com/

 

SUARA TERNATE - Kebanyakan dari kita yang mengidap penyakit asam lambung, tentu merasa sangat terganggu dengan penyakit yang satu ini.

Apalagi, naiknya asam lambung secara tiba-tiba bisa menimbulkan rasa nyeri pada ulu hati atau mulas pada area dada bagian bawah.

Penyakit asam lambung terjadi karena naiknya asam lambung menuju esofagus atau kerongkongan. Kondisi ini terjadi pada saluran pencernaan yang menghubungkan mulut dan lambung mengalami iritasi.

Baca Juga: Ingin Tahu 6 Hal tentang The Matrix Resurrections? Yuk Disimak

Untuk meredakan nyeri asam lambung, kebanyakan orang bergantung pada obat. Namun, ada berbabagi cara yang bisa dilakukan untuk menurunkan asam lambung tanpa obat.

Seperti dikuitp dari pjmnews.com Rabu 15 September 2021, ada lima cara ampuh yang bisa dilakukan.

1. Jangan Makan Berlebihan

Makanan masuk ke lambung melalui kerongkongan. Di ujung bawah kerongkongan tersebut, ada otot berbentuk seperti cincin yang disebut esophageal sphincter.

Baca Juga: Dampak Pandemi, Stres Meningkat Tiga Kali Lipat bagi Para Pekerja di Indonesia

Halaman:

Editor: Purwanto Ngatmo

Sumber: PJM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x